A Toddler Becomes Youngest Smoker..?

Posted by ^DiLoG^ on Friday, July 31, 2009

  Add to Technorati Favorites Follow My Twitter

Kita semua tahu bahaya rokok bagi kesehatan, tapi di China ada seorang anak berusia 2 tahun yang menjadi perokok termuda di dunia. Tong Liangliang itulah nama anak yang masih berusia 2 tahun, dia mungkin tidak mengetahui bahaya rokok bagi kesehatan anak. Dia sangat menikmati setiap hisapan dari batang rokok tersebut bahkan sang ayah sendiri yang mengajarkannya menyalakan api di puntung rokok.

 

article-1195513-057A7324000005DC-413_233x346

Tong Liangliang Lights his Cigar

 

Kebiasaan rokok ini sebagai obat alternatif penyakit hernia yang di deritanya. Semula sang ayah tidak begitu sadar bagaimana rokok telah mengubah kebiasaan sang anak sehingga dia dapat menghabiskan satu bungkus rokok setiap harinya. Kalau dia tidak diberikan rokok, maka dia akan marah.

 

Tong mulai merokok ketika berusia 18 bulan untuk mengurangi rasa sakit hernia yang di deritanya. Permasalahan muncul ketika dia tidak bisa dioperasi hernia akibat umurnya yang masih terlalu muda. Untuk mengurangi rasa sakit dan tidak nyaman itulah sang ayah memberikannya rokok.

 

Karena tindakan inilah Tong Liangliang dinobatkan sebagai perokok termuda di dunia. Tetapi rekor dunia ini tidak dicatat dalam Guiness Book of Record karena tidak memberikan pengaruh positif dan tergolong berbahaya bagi kesehatan.

 

  Add to Google Reader or Homepage Add to My AOL Subscribe in Bloglines

{ 9 comments... read them below or add one }

All About Shoes said...

wah itu kayaknya terpengaruh lingkungan tuch !!

News Fact - Bubarkan PSSI said...

WEll, wish that boy could grow healthy. That's desperate...

rio2000 said...

waduh.... ini solusi terbaik ga yah :)]

jual chips poker said...

http://www.kaskus.us/showthread.php?t=2141504 penjual chips poker

KangBoed said...

Salam Cinta Damai dan Kasih Sayang ‘tuk Sahabatku tersayang

kakve-santi said...

saya doyan merokok..!

haha..tapi gak lagi..!

yusa said...

kasian jg nih, ..mdh2an bisa melaluinya aja bpk sm anak..sbnrny pilihan yg sulit

h-run said...

wah.. ada jgua toh khasiatnya

Anonymous said...

This is nothing but sets of interlocking metal bands buy pandoraand the bride must arrange it in order to form a single ring out of it. Traditionally men wryly give this type of ring as a test of their womens monogamy. With the time passing this ritual has been obsolete any intellectual women can solve the ring puzzle pandora bracelets ukwith little bit of practice and little effort.In North America we got to see a different picture. In North America and in European countries it is seen that women wear two different rings cheap pandora braceletson the same finger. Those are a plain wedding band and an engagement ring.They buy such rings as a pair of bands designed to fit together.pandora bracelets saleAnd moreover it is also seen that women who are married for a long time wears three rings on their finger, from hand to tip of finger.

Post a Comment